Pada tanggal 10 Oktober 2021, Presiden Tsai Ing-wen menghadiri upacara perayaan Hari Nasional ROC (Taiwan) ke-110 bertempat di halaman depan Istana Kepresidenan, serta menyampaikan pidato yang berjudul “Menempa Konsensus yang Lebih Kuat: Bersatu Melindungi Taiwan”.