Kementerian Luar Negeri (MOFA Taiwan) menyelenggarakan Forum Pemimpin NGO ke-6, Rabu, 7 Januari 2026. Acara ini dipimpin oleh Menteri Luar Negeri Lin Chia-lung, dan mengangkat tema “Praktik NGO dalam Diplomasi Komprehensif: Berbagi Pengalaman dan Prospek Capaian”.