Juru Bicara Kantor Kepresidenan Kuo Ya-hui menyatakan bahwa atas nama pemerintah dan rakyat Taiwan, Presiden Lai Ching-te mengucapkan selamat kepada AS atas keberhasilan pemilihan umum serta kepada kandidat Partai Republik Donald J. Trump dan J.D. Vance atas terpilihnya mereka sebagai presiden dan wakil presiden ke-47 AS.