Desain kartu dan amplop Tahun Baru Imlek 2020 untuk tahun shio tikus yang diluncurkan oleh Pemerintah Kabupaten Pingtung berhasil meraih penghargaan dalam kompetisi desain internasional “Hermes Creative Awards”. Set kartu dan amplop bertema “Terbitnya sang Fajar” ini dibuat oleh desainer Taiwan, Chiang Meng-chih.