Menteri Kesehatan dan Kesejahteraan: "Taiwan menginginkan partisipasi profesional, pragmatis dan konstruktif dalam WHA, serta pertemuan teknis dan kegiatan lainnya dalam WHO, sehingga Taiwan dapat membagikan pengetahuan tentang cakupan kesehatan universal dan memberikan kontribusi kepada dunia. Dengan keterlibatan Taiwan, saya percaya komunitas internasional akan jauh lebih siap untuk menghadapi tantangan kesehatan global."