Kembali ke konten utama
Berita Utama
New Southbound Policy。Dalam konferensi pers pada tanggal 27 Desember di Taipei, Kepala NSTC Wu Tsung-tsong menyampaikan bahwa Taiwan memiliki peran kunci dalam rantai pasok semikonduktor global. Kebijakan NSTC untuk satu dekade mendatang akan berfokus pada inovasi untuk pemanfaatan chip, sebagai pendorong pertumbuhan lintas sektor dan daya tarik utama bagi perusahaan startup internasional.
Perbesar Perusahaan Rintisan Taiwan akan Berpartisipasi dalam CES 2024 di Las Vegas

Perusahaan Rintisan Taiwan akan Berpartisipasi dalam CES 2024 di Las Vegas

Sebuah delegasi yang terdiri dari 96 perusahaan startup teknologi Taiwan akan menghadiri Consumer Electronics Show yang berlangsung pada tanggal 9-12 Januari 2024 di Las Vegas, untuk memperkuat hubungan dengan investor luar negeri dan menyoroti keunggulan teknologi Taiwan.

New Southbound Policy。Taiwan berharap pemimpin Eropa terus mendukung perdamaian dan stabilitas di Selat Taiwan sebagai bagian tak terpisahkan dari keamanan dan kemakmuran global, serta mengecam keras upaya Tiongkok untuk mengubah status quo di Selat Taiwan secara sepihak melalui kekerasan atau ancaman, dan bersama-sama mempertahankan perdamaian di Selat Taiwan dan regional.
Perbesar Menlu Joseph Wu: Negara-Negara Eropa Harus Berhati-hati Berdagang dengan Tiongkok

Menlu Joseph Wu: Negara-Negara Eropa Harus Berhati-hati Berdagang dengan Tiongkok

Menlu Joseph Wu menjelaskan Tiongkok juga sering menggunakan koersi ekonomi terhadap negara lain, seperti melarang impor buah nanas Taiwan. Oleh karena itu, Taiwan telah memberlakukan mekanisme pemeriksaan perdagangan dan investasi terhadap Tiongkok untuk menghindari ketergantungan ekonomi yang berlebihan. Menlu Joseph Wu menyeru negara-negara Eropa untuk berhati-hati dalam melakukan perdagangan dengan Tiongkok, dan mengambil strategi balasan terhadap ancaman perdagangan dari Tiongkok.

New Southbound Policy。1 Januari 2024 Undang-Undang Pencegahan Perdagangan Manusia Resmi Berlaku
Perbesar 1 Januari 2024 Undang-Undang Pencegahan Perdagangan Manusia Resmi Berlaku

1 Januari 2024 Undang-Undang Pencegahan Perdagangan Manusia Resmi Berlaku

Menteri Dalam Negeri Lin Yu-chang menekankan bahwa Kementerian Dalam Negeri (MOI) telah menyelesaikan revisi "Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Pencegahan Perdagangan Manusia" dan empat peraturan pendukung lainnya, dan amendemen Undang-Undang Pencegahan Perdagangan Manusia akan mulai berlaku pada hari pertama tahun 2024.

New Southbound Policy。Presiden Tsai juga mengucapkan terima kasih kepada pemerintah Jepang atas penegasan terhadap pentingnya perdamaian dan stabilitas di Selat Taiwan yang dituangkan dalam pernyataan bersama pada pertemuan tingkat tinggi dan pertemuan tingkat menteri luar negeri. Pernyataan tersebut telah semakin memperkuat konsensus internasional.
Perbesar Presiden Tsai Berikan Bintang Penghargaan kepada Mantan Sekjen Sekretariat Keamanan Nasional Jepang

Presiden Tsai Berikan Bintang Penghargaan kepada Mantan Sekjen Sekretariat Keamanan Nasional Jepang

Pada tanggal 26 Desember 2023, Presiden Tsai Ing-wen memberikan bintang penghargaan Order of Brilliant Star with Grand Cordon kepada mantan Sekretaris Jenderal Sekretariat Keamanan Nasional Jepang, Kitamura Shigeru, sebagai pengakuan atas kontribusinya dalam meningkatkan hubungan Taiwan-Jepang.

New Southbound Policy。Pelanggar hukum keimigrasian akan menghadapi hukuman yang lebih berat, termasuk larangan memasuki Taiwan hingga tujuh tahun ditambah denda atas pelanggaran batas izin tinggal (overstay) antara NTD 10.000 hingga NTD 50.000, atau naik dari jumlah saat ini antara NTD 2.000 hingga NTD 10.000.
Perbesar Amandemen Undang-Undang Keimigrasian Taiwan akan Diberlakukan Mulai 1 Januari 2024

Amandemen Undang-Undang Keimigrasian Taiwan akan Diberlakukan Mulai 1 Januari 2024

Kementerian Dalam Negeri (MOI) menjelaskan bahwa hasil amandemen Undang-Undang Keimigrasian Taiwan dan ketentuan terkait akan mulai diberlakukan secara bertahap mulai tanggal 1 Januari 2024. Langkah ini sejalan dengan upaya pemerintah untuk mempromosikan hak asasi manusia, dan memastikan keamanan bagi semua anggota masyarakat.

New Southbound Policy。Diharapkan pada tahun 2025 Taiwan dapat menjadi satu-satunya negara di Asia yang bebas dari tiga penyakit babi, yaitu flu babi Afrika, penyakit mulut dan kuku, dan flu babi tradisional.
Perbesar PM Chen Chien-jen Inspeksi Bandara Taoyuan, Himbau Semua Pihak Tingkatkan Kewaspadaan terhadap Flu Babi Afrika

PM Chen Chien-jen Inspeksi Bandara Taoyuan, Himbau Semua Pihak Tingkatkan Kewaspadaan terhadap Flu Babi Afrika

Pada tanggal 25 Desember 2023 Perdana Menteri Chen Jian-jen berkunjung ke Bandara Internasional Taoyuan untuk menginspeksi langkah dan efektivitas pemeriksaan virus flu babi Afrika di perbatasan. PM Chen Chien-jen menyampaikan bahwa berkat kerja sama antar instansi terkait, upaya pemeriksaan dan karantina hewan di Taiwan terlaksana dengan sangat baik.

New Southbound Policy。Taiwan-Ceko Tandatangani BOEP, Pererat Hubungan Perdagangan dan Budaya
Perbesar Taiwan-Ceko Tandatangani BOEP, Pererat Hubungan Perdagangan dan Budaya

Taiwan-Ceko Tandatangani BOEP, Pererat Hubungan Perdagangan dan Budaya

Pada tanggal 22 Desember 2023 Kepala Kantor Perwakilan Taiwan di Ceko, Duta Besar, Ke Liang-ruey, dan Kepala Kantor Perwakilan Ceko di Taiwan, David Steinke, menandatangani "Program Peningkatan Peluang Bisnis" (Business Opportunities Enhancement Program, BOEP) untuk memperdalam hubungan bilateral serta meningkatkan volume investasi dan perdagangan antara kedua belah pihak.

New Southbound Policy。Presiden Biden Sahkan UU Otorisasi Pertahanan Nasional 2024
Perbesar Presiden Biden Sahkan UU Otorisasi Pertahanan Nasional 2024

Presiden Biden Sahkan UU Otorisasi Pertahanan Nasional 2024

"Undang-Undang Otorisasi Pertahanan Nasional Tahun Fiskal 2024"  mencantumkan program pembangunan pelatihan, bimbingan, dan kemampuan organisasi untuk militer Taiwan, serta memperkuat kerja sama keamanan siber militer antara Taiwan dan AS. Hal ini mencerminkan perhatian besar dan komitmen tinggi badan Legislatif AS dalam mendukung kerja sama keamanan antara Taiwan dan Amerika.

New Southbound Policy。Kerja sama dengan Serikat Kota Besar Polandia kali ini menunjukkan komitmen Taiwan terhadap demokrasi, serta harapan untuk dapat bersama-sama membela demokrasi, kebebasan, dan hak asasi manusia bersama lebih banyak pemerintah daerah dan mitra di Polandia.
Perbesar Taiwan Sampaikan Donasi USD 1 Juta, Bantu Pengungsi Ukraina di Polandia

Taiwan Sampaikan Donasi USD 1 Juta, Bantu Pengungsi Ukraina di Polandia

Demi membantu Polandia mengatasi krisis kemanusiaan yang timbul akibat perang Rusia-Ukraina, pada tanggal 20 Desember 2023 Kepala Kantor Perwakilan Taiwan di Polandia, Sharon Wu, bersama Walikota Białystok (yang juga merangkap sebagai ketua Serikat Kota Besar Polandia), Tadeusz Truskolaski, dan Walikota Poznań, Jacek Jaśkowia, menandatangani MOU kerja sama dan perjanjian penyerahan donasi senilai USD 1 juta.

New Southbound Policy。Kementerian Luar Negeri pertama kali mengadakan ajang penghargaan penelitian hukum internasional pada tahun 2020 demi mendorong mahasiswa dalam negeri untuk meneliti hukum internasional, serta memperkuat kapasitas praktik diplomasi.
Perbesar MOFA Selenggarakan Upacara Penyerahan Penghargaan Penelitian Hukum Internasional ke-3

MOFA Selenggarakan Upacara Penyerahan Penghargaan Penelitian Hukum Internasional ke-3

anggal 20 Desember 2023 Kementerian Luar Negeri (MOFA) menyelenggarakan upacara pemberian "Penghargaan Penelitian Hukum Internasional" ke-3 di gedung Kementerian Luar Negeri, Taipei.