Kembali ke konten utama
Berita Terkini
New Southbound Policy。
Perbesar Pergerakan Kehidupan Rumah Buku Cerita Vietnam

Pergerakan Kehidupan Rumah Buku Cerita Vietnam

Selama 5 tahun lebih, Rumah Buku Cerita Vietnam (Vietnam Storybook House) yang berlokasi di Hualien mengelar kelas belajar Bahasa Vietnam gratis setiap hari Sabtu, para guru membacakan buku cerita bergambar, bermain, membuat makanan Vietnam bersama anak-anak.

New Southbound Policy。
Perbesar Manufaktur Cerdas, Industri Hijau Keunggulan Industri Alat Mesin Taiwan

Manufaktur Cerdas, Industri Hijau Keunggulan Industri Alat Mesin Taiwan

Pameran peralatan mesin internasional perdana di tahun 2023 “Taipei International Machine Tool Show (TIMTOS)”, Taiwan memperkenalkan beberapa solusi, meliputi otomatisasi, kecerdasan buatan dan nol emisi karbon. Ini juga memperlihatkan tren inovasi dan optimalisasi pada peralatan mesin.

New Southbound Policy。
Perbesar Kau Kubawa Pulang ke Hualien Jelajah Sastra Penyair Yang Mu

Kau Kubawa Pulang ke Hualien Jelajah Sastra Penyair Yang Mu

“Yang kutahu setiap debur ombak bermula dari Hualien.” Yang Mu (Manuskrip Dalam Sebuah Botol)

New Southbound Policy。
Perbesar Kampung Halaman Chung Chao-cheng Taman Sastra Longtan

Kampung Halaman Chung Chao-cheng Taman Sastra Longtan

Meskipun bunga Lupin berasal dari wilayah Mediterania tetapi bunga ini sangat familiar bagi sebagian besar masyarakat Taiwan. Petani teh memanfaatkan tanaman ini sebagai pupuk hijau pada musim dingin. Sebuah novel panjang yang bertajuk “The Dull Ice Flower” merupakan karya pertama dari penulis Chung Chao-cheng (1925-2020) mengetengahkan kisah seorang pemuda yang berbakat dalam melukis, tetapi tidak diterima dalam lingkungan sosialnya, kemudian meninggal karena menderita sakit.

New Southbound Policy。
Perbesar Perpaduan Antara Lama dan Baru di Dadaocheng Zaman Emas Lukisan “Festival on South Street” Karya Kuo Hsueh-hu

Perpaduan Antara Lama dan Baru di Dadaocheng Zaman Emas Lukisan “Festival on South Street” Karya Kuo Hsueh-hu

Lebih dari seabad yang lalu, Dadaocheng adalah distrik komersial terpenting di Kota Taipei, memiliki pelabuhan yang berkembang pesat, dan banyak perusahaan asing berlokasi di sana. Jalan Dihua yang makmur penuh dengan toko-toko yang menjual beras, makanan kering, ramuan obat tradisional dan kain. Dadaocheng pada masa itu merupakan simbol kemakmuran modern.

New Southbound Policy。
Perbesar Menerobos Ruang Waktu Yang Berbeda Drama Televisi Taiwan “Someday or One Day” Berlatar Belakang Tainan

Menerobos Ruang Waktu Yang Berbeda Drama Televisi Taiwan “Someday or One Day” Berlatar Belakang Tainan

Drama televisi Taiwan,“Someday or One Day” (Xiang Jian Ni, arti secara harfiah: Ingin berjumpa denganmu) yang pernah mendapatkan banyak penghargaan besar dalam Penghargaan Lonceng Emas (Golden Bell Awards), sebuah film berjudul sama dirilis pada akhir tahun 2022 dan ditayangkan di bioskop, di mana para aktor yang berperan dalam film ini menimbulkan sensasi ke mana pun mereka pergi. Popularitas “Someday or One Day” mendatangkan arus wisatawan ke lokasi-lokasi pengambilan gambar film ini.

New Southbound Policy。
Perbesar Keunikan Cuci Rambut Ala Taiwan Berbagai Kesenangan Cuci Rambut Sambil Duduk

Keunikan Cuci Rambut Ala Taiwan Berbagai Kesenangan Cuci Rambut Sambil Duduk

Seorang penata rambut sambil memegang botol kecil berisi cairan sampo (sampo yang dicampur air), menuangkannya ke kepala pelanggan dan dengan “keajaiban jari jemari” menciptakan busa, lalu mencuci rambut sambil memijat bagian kepala, dan juga mengobrol dengan pelanggannya. Ini adalah pemandangan unik cuci rambut ditambah dengan pijat sambil duduk di kursi pada salon-salon kecantikan Taiwan, pelayanan satu atap agar pelanggan dapat merasa santai baik secara fisik maupun mental.

New Southbound Policy。
Perbesar Halo! Manila Kecil di Taipei Bukalah Pintu Penghubung ke Filipina

Halo! Manila Kecil di Taipei Bukalah Pintu Penghubung ke Filipina

Suatu pagi dengan pancaran hangat sinar mentari dan pepohonan rindang di jalan Zhongshan South Road section 3, bermunculan kelompok-kelompok wajah asing dengan dandanan cerah berkilau, dari mulut mereka terdengar Bahasa Tagalog dan Inggris, masih ada toko dan stan yang menjajakan produk dan kudapan dari Asia Tenggara yang jarang ditemukan membuat suasana menjadi hangat dan santai.

New Southbound Policy。
Perbesar Cita Rasa Kuliner Vegetarian Selamat Datang di Surgawi Vegetarian

Cita Rasa Kuliner Vegetarian Selamat Datang di Surgawi Vegetarian

Tak perlu dipungkiri lagi kalau orang Taiwan mencintai kuliner lezat, kegemaran terhadap kuliner, ditambah dengan latar belakang sejarah multikultur menjadikan Taiwan sebagai surgawi kuliner yang tersohor ke seluruh dunia, kuliner vegan merupakan salah satu di antara sekian banyak makanan lezat, yang mencuat keluar dan berkembang dengan pesat dalam beberapa tahun terakhir ini.

New Southbound Policy。
Perbesar Pasar Malam Jamuan Karnaval Keliling Menjajakan Kehangatan Taiwan

Pasar Malam Jamuan Karnaval Keliling Menjajakan Kehangatan Taiwan

Ada lebih dari 300 pasar malam yang terdapat di Taiwan, dan lebih dari dua pertiga kawasan pedesaan atau perkotaan memiliki setidaknya satu pasar malam. Tingkat kepadatan yang tinggi tersebut mencerminkan antusiasme warga Taiwan terhadap budaya kuliner.