Kembali ke konten utama
Berita Utama
New Southbound Policy。
Perbesar Pesan Presiden Tsai kepada Masyarakat Tiongkok Terkait Peringatan Unjuk Rasa Tiananmen ke-29

Pesan Presiden Tsai kepada Masyarakat Tiongkok Terkait Peringatan Unjuk Rasa Tiananmen ke-29

Tanggal 4 Juni 2018 kemarin adalah hari peringatan "Unjuk Rasa Tiananmen" yang ke-29. Presiden Tsai Ing-wen untuk pertama kalinya menyampaikan sebuah pesan melalui akun Facebook dengan menggunakan aksara Tionghoa sederhana (simplified Chinese characters).

New Southbound Policy。
Perbesar Kementerian IPTEK Taiwan Gandeng NVIDIA, Kembangkan Kecerdasan Buatan

Kementerian IPTEK Taiwan Gandeng NVIDIA, Kembangkan Kecerdasan Buatan

Kementerian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (MOST) akan mempererat hubungan kerja sama dengan perusahaan teknologi internasional asal Amerika, NVIDIA, untuk mengembangkan teknologi dan kemampuan tenaga profesional di bidang kecerdasan buatan.

New Southbound Policy。
Perbesar Taiwan Bentuk Tim Kesehatan, Tingkatkan Kualitas Kesehatan di Asia Tenggara

Taiwan Bentuk Tim Kesehatan, Tingkatkan Kualitas Kesehatan di Asia Tenggara

Sebagai bentuk pelaksanaan Kebijakan Baru Arah Selatan (New Southbound Policy, NSP) yang dicanangkan oleh Presiden Tsai Ing-wen, Kementerian Kesehatan dan Kesejahteraan (MOHW) mengumumkan pembentukan tim kesehatan nasional dengan anggota dari 6 rumah sakit unggul Taiwan.

New Southbound Policy。
Perbesar Paduan Suara Siswa SD Taiwan Raih Medali Emas dalam Kompetisi Internasional Franz-Schubert

Paduan Suara Siswa SD Taiwan Raih Medali Emas dalam Kompetisi Internasional Franz-Schubert

Tim paduan suara dari Jiaxing Elementary School berhasil meraih medali emas, dan mendapatkan penghargaan khusus dari dewan juri atas penampilan mereka yang memukau dalam Kompetisi Paduan Suara Internasional Franz-Schubert ke-31.

New Southbound Policy。
Perbesar Perwakilan LSM Taiwan Hadiri Pertemuan Tahunan InterAction

Perwakilan LSM Taiwan Hadiri Pertemuan Tahunan InterAction

Kepala Departemen Urusan Internasional untuk Lembaga Swadaya Masyarakat, Lai Ming-chi, pada tanggal 10-16 Juni 2018 akan memimpin rombongan ke Washington DC, Amerika Serikat untuk menghadiri pertemuan tahunan Asosiasi Gerakan Sukarela Internasional Amerika (American Council for Voluntary International Action, InterAction).

New Southbound Policy。
Perbesar Pameran Komputer Internasional Taipei, Kembali Cetak Rekor Baru

Pameran Komputer Internasional Taipei, Kembali Cetak Rekor Baru

Pameran komputer internasional "COMPUTEX TAIPEI" akan mulai digelar pada tanggal 5-9 Juni 2018. Jumlah peserta tahun ini melonjak 40 persen dibanding jumlah perserta tahun lalu. Ruang lingkup pameran kali ini juga merupakan yang terbesar, dan diperkirakan akan menyedot 18 ribu pengunjung dari kalangan profesional.

New Southbound Policy。
Perbesar Parlemen Eropa Keluarkan Resolusi, Dorong Hubungan Dagang dengan Taiwan

Parlemen Eropa Keluarkan Resolusi, Dorong Hubungan Dagang dengan Taiwan

Pada tanggal 30 Mei 2018, Parlemen Eropa telah meloloskan sebuah rancangan resolusi yang menyerukan agar Komisi Eropa segera menyelesaikan persiapan untuk secara resmi memulai negosiasi investasi ke Taiwan. Kementerian Luar Negeri ROC (MOFA) mengucapkan terima kasih dan berharap agar Komisi Eropa dapat segera melakukan Perjanjian Investasi Bilateral untuk mempererat hubungan ekonomi dan perdagangan antara Taiwan dan Eropa.

New Southbound Policy。
Perbesar TAITRA Gandeng Amazon, Dorong  Ekspansi Perusahaan Taiwan

TAITRA Gandeng Amazon, Dorong Ekspansi Perusahaan Taiwan

Pada tanggal 30 Mei 2018, TAITRA mengumumkan penandatanganan MOU dengan Amazon. Di masa yang akan datang Amazon akan secara aktif berpartisipasi dalam kegiatan forum diskusi e-bisnis yang diselenggarakan TAITRA, dan membantu perusahaan-perusahaan Taiwan untuk berekspansi ke pasar internasional.

New Southbound Policy。
Perbesar Presiden Tsai Ing-wen dan Presiden Jovenel Moïse Tanda Tangani Komunike Bersama

Presiden Tsai Ing-wen dan Presiden Jovenel Moïse Tanda Tangani Komunike Bersama

Presiden Tsai Ing-wen menerima kunjungan Presiden Haiti, Jovenel Moïse di Istana Kepresidenan pada tanggal 29 Mei 2018 dan dilanjutkan dengan penandatanganan komunike bersama. Presiden Haiti mengucapkan terima kasih kepada Presiden dan segenap masyarakat ROC (Taiwan) yang telah mendukung pembangunan Haiti.

New Southbound Policy。
Perbesar Hasil Penelitian dan Pencegahan Wabah Ternak di Taiwan Jadi Sorotan Dunia

Hasil Penelitian dan Pencegahan Wabah Ternak di Taiwan Jadi Sorotan Dunia

Teknik diagnosis penyakit pada hewan yang dimiliki Taiwan sangat maju, dan hal ini telah mendapatkan pengakuan OIE. Sejak tahun lalu Taiwan, Penghu, dan Mazu telah mendapatkan sertifikat dan dinyatakan sebagai kawasan vaksinasi yang bebas dari penyakit kuku dan mulut (PKM). Tahun ini, dengan sertifikasi yang diperoleh Kinmen, maka seluruh wilayah ROC telah resmi menjadi kawasan bebas PKM.